Selama ini, Intel tidak terlalu inovafit dalam penamaan untuk platform notebook. setelah revisi ke-4, namanya tetap Centrino. memang tidak salah apabila Intel menamakan generasi penerusnya dengan nama "Centrino 2" yang di perkenalkan mulai juni 2008 nanti. platform ini diperkuat dengan prosesor Penryn baru dengan 1066 front side bus (sebelumnya 800).
Untuk form factor normal, Intel menawarkan lima varian Core 2 Duo dengan frekuensi clock mulai 2,26 sampai 3,06 Ghz. konsumsi daya (TDP) berkisar mulai 25 sampai 35 watt. untuk sub-notebook dengan form factor yang kecil, Intel menawarkan 7 CPU dengan frekuensi clock antara 1,2 dan 2,4 Ghz.
nilai TDP berkisar antara 5,5 dan 25 watt. toga chip set baru menjadi bagian Centrino 2. bila PM45 menggunakan graphics card dari nVidia atau ATI, platform GM45 dan GM47 mengintegrasikan Intel X4500 HD graphiccs yang baru.
dengan konsumsi daya yang lebih kecil, kecepatannya dua kali lebih baik dibandingkan sebelumnya. selain itu, graphics ini mendukung Direct X 10, HDMI, dan DisplayPort. agar booting dan program dapat dijalankan lebih cepat, Centrino 2 mendukung sampai 4 GB Turbo Memory.
Sebagai tambahannya, tersedia feature untuk WLAN MBps dan WiMax (optional).
Info: www.intel.com
Penerus Centrino Siap Pertengahan 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments :
Posting Komentar