Percantik Tampilan Browser Firefox - Vista Style



Firefox saat ini masih menjadi Aplikasi Software browser terbaik. Walaupun Google sudah mengeluarkan Browser Chrome. Firefox dapat kita rubah tampilannya menjadi Vista Style dan makin indah dengan memanfaatkan Add on Glasser, Stylish dan dengan beberepa settingan tanpa mengganti theme dari firefox.

Dengan Add on Glasser kita dapat menjadikan toolbar FireFox transparan (Vista Style) dan dengan Add on Stylish serta menambahkan sedikit script maka Bookmarks Toolbar juga akan berubah. Sehingga Browser Firefox yang kita punya akan benar-benar berubah tampilannya menjadi lebih bagus.

Perhatikan screnshoot tampilan dari Mozilla Firefox yang belum dirubah apapun dibawah ini:



Dengan beberapa addons dan sedikit settingan maka Browser Firefox akan berubah seperti gambar dibwah ini



Download FF3 + Glasser Bookmark Toolbar background:
- Download dan instal Addons Glasser
- Download dan instal Addons Stylish

Petunjuk dan Tutorial FF3 + Glasser Bookmark Toolbar background:

  • Untuk mengaktifkan dan menambahkan source pada Addon Stylish buka menu Tools > Add-ons
  • Pada Stylish pilih pada Options

  • Lalu pilih pada menu Write


Pada Description isikan nama-a: FF3Glasser dan pada kolom isian dibawahnya masukan source code yang bisa anda dapatkan di: Userstyles.org style 7993
  • Kemudian Save
  • Finish
Pada situs Userstyles.org anda juga bisa mendapatkan banyak script yang bisa merubah tampilan Browser Firefox. Dan source-source tersebut hanya bisa anda masukkan dan aktifkan melalui Add on Stylish


Source: d60pc.com

Comments :

1
Anonim mengatakan...
on 

thanx brow, lumyan dah browser gw jd ga m'bt ken

Posting Komentar

 

Recent Posts

Site Info

About Me

Foto saya
Live must go on and keep spirit